RESENSI BUKU
Identitas :
judul buku : Pedoman Penyusunan Kamus Bahasa Daerah
Pengarang : Adi Sunaryo
Penerbit : Departemen Pendidikan Nasional Jakarta
Tahun terbit : 2001
Tebal halaman : 29 halaman
Sinopsis Buku
Buku ini biaa di dapatkan di perpustakaan uny
Kegiatan penyusunan kamus yang baik adalah jika kegiatan tersebut memiliki rencana dan terarah dengan apa yang telah di programkan . Untuk menyusun sebuah kamus diperlukan hal hal seperti tata ejaan , tata bunyi dan bentuk kata . Oleh karena itu buku sebelum kegiatan penyusunan dimulai segala sesuatu harus di siapkan .
Materi materi yang di bahas dalam buku ini yaitu ,
Korpus Data, sumber data , pengumpulan data
Teknik pengartuan data , kartu data , pengartuan hasil pengolahan data , pengumpulan dan pengolahan data
Definiai leksikografis,definisi sinonimis,definisk logis,definisi ensiklopedis
Penyajian kamus,penentuan entri,penyusunan entri,penentuan entri
Definisi Operasional
Kelebihan buku
Tulisan dari buku ini cukup mudah untuk di pahami dan isinya pun lengkap , buku ini memudahkan seseorang untuk memulai suatu penyusunan kamus
Kekurangan buku
Cover dari buku ini kurang indah sehingga membuat orang tidak tertarik untuk membaca , kertas nya pun berwarna cokelat sehingga kurang di sukai .
Sources